Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah Skip to main content

Posts

Showing posts from September, 2014

Pengertian teks biografi, ciri-ciri teks biografi, struktur teks biografi, dan unsur kebahasaan teks biografi

TEKS BIOGRAFI Teks biografi ( biography ) merupakan teks yang mengisahkan tokoh atau pelaku, peristiwa, dan masalah yang dihadapinya. Biografi merupakan riwayat hidup seseorang atau tokoh yang ditulis oleh orang lain. Akan tetapi, jika riwayat hidup seseorang ditulis sendiri oleh orang tersebut, hasilnya disebut autobiografi

Silabus, Pembagian alokasi waktu, Program Tahunan (PROTA), Program Semester (PROMES) dan RPP (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran) serta contoh format penilaiannya Kurikulum 2013

PERANGKAT PEMBELAJARAN KURIKULUM 2013        Perangkat pembelajaran mata pelajaran Bahasa Indonesia Kurikulum 2013. Berisi perangkat pembelajaran guru selaku pendidik yang meliputi : Silabus, Pembagian alokasi waktu, Program Tahunan (PROTA), Program Semester (PROMES) dan RPP (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran) serta contoh format penilaiannya.      

Pengertian, Contoh dan penggunaan kata sandang si- dan sang

  Kata Sandang (Artikel) Kata sandang adalah kata yang menentukan atau membatasi kata benda. Kata sandang umumnya terletak di depan (sebelum) kata benda. Penggunaan kata sandang : a.   Menjadikan kata-kata atau bagian kalimat bersifat kata benda b.  Memberi ketentuan kepada kata benda